DAFTAR ADDON YANG DAPAT MEMPERLAMBAT FIREFOX. Bagi sobat blogger yang suka bongkar pasang addon firefox, hati-hati karena ada beberapa addon yang membuat startup firefox kita menjadi lambat karena harus meload beberapa addon yang dipasang. Apalagi bagi yang mempunyai RAM kecil atau pas-pasan akan sangat terasa begitu berat saat kita akan membuka firefoxnya.
Berikut daftar 50 addon yang dapat membuat firefox menjadi lambat :
#1 FoxLingo - Translator / Dictionary by Linkular LLC 74% slower
#2 Firebug by Joe Hewitt, johnjbarton, robcee, FirebugWorkingGroup, Jan Odvarko 74% slower
#3 AniWeather by AniWeather 54% slower
#4 FlashGot by Giorgio Maone 50% slower
#5 FoxClocks by Andy McDonald 46% slower
#6 FoxyTunes by Alex Sirota, Yahoo! Inc. 44% slower
#7 Video DownloadHelper by mig 33% slower
#8 FastestFox - Browse Faster by yongqli 33% slower
#9 Xmarks Sync by Xmarks Inc. 30% slower
#10 SimilarWeb - Find the Best Sites on the Internet by SimilarWeb 23% slower
#11 CoolPreviews 22%
#12 Adblock Plus 21%
#13 RSS Ticker 20%
#14 StumbleUpon 19%
#15 iMacros for Firefox 18%
#16 Yoono: Twitter Facebook LinkedIn YouTube GTalk AIM 18%
#17 Personas Plus 17%
#18 Flagfox 16%
#19 All-in-One Sidebar 16%
#20 NoScript 16%
#21 DownThemAll! 16%
#22 Feedly 15%
#23 Greasemonkey 15%
#24 SkipScreen -- Incredible rapid*share and Megaupload download helper! 15%
#25 Download YouTube Videos + Flash Video Downloader / Download-Helper 15%
#26 Download Statusbar 14%
#27 Web Developer 14%
#28 ColorZilla 14%
#29 Web of Trust - Safe Browsing Tool 14%
#30 ReloadEvery 14%
#31 AutoPager 13%
#32 Fire.fm 13%
#33 Google Shortcuts - All Google Services at a glance 13%
#34 Flash Video Downloader (Youtube Downloader) 12%
#35 VideoSurf Videos at a Glance 12%
#36 Integrated Gmail 11%
#37 ReminderFox 11%
#38 ScrapBook 10%
#39 Ant Video Downloader and Player 10%
#40 WebMail Notifier (for Gmail, Hotmail, Yahoo, AOL and so on) 9%
#41 FireGestures 9%
#42 Stylish 5%
#43 Read It Later 4%
#44 Facebook Toolbar 3%
#45 Torbutton 3%
#46 FoxyProxy Standard 2%
#47 ImTranslator 2%
#48 Download Manager Tweak 1%
#49 BetterPrivacy 1%
#50 Firefox Sync 0%
Jadi silahkan mempertimbangkan masak-masak sebelum menginstall addon firefox..
SELAMAT DATANG.... RENCANANYA BLOG INI AKAN KUGUNAKAN SEBAGAI TEMPAT UNTUK MENYIMPAN APAPUN YANG TELAH KUPELAJARI. SEBAGAI TEMPAT UNTUK MENCATAT ILMU PENGETAHUAN YANG TELAH KUPEROLEH. KARENA ITULAH MUNGKIN YANG KUPOSTING NANTI PERNAH DIMUAT SEBELUMNYA DI SITUS/BLOG/BUKU/KORAN/MAJALAH/TABLOID, DLL. ATAU MUNGKIN YANG KUPOSTING NANTI ADALAH COPY PASTE DARI IDE ORANG LAIN. MOHON MAAF BILA ADA YANG TIDAK BERKENAN......
DAFTAR ADDON YANG DAPAT MEMPERLAMBAT FIREFOX
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar